Rabu, 17 Desember 2008

Imunisasi Yuk

Diposting oleh Erwin Arianto di 17.58
Anda memiliki Bayi baru lahir, pasti bingung dengan data imunisasi anak, dengan ini saya coba mensalinkan Jadwal Imunisasi yang Diwajibkan PPI (Program Pengembangan Imunisasi) - Pemerintah RI ..

>>Lahir : Hepatitis B (I), Polio (I)

>>Antara Lahir s/d 2Bulan : BCG,

>>Usia 1 bulan : Hepatitis B (II)

>>Usia 2 bulan : DPT (I), Polio (II)

>>Usia 4 bulan : DPT (II), Polio (III)

>>Usia 6 bulan : DPT (III), Polio (IV)

>>Usia 9 bulan : Campak (I)

>>Usia 18 bulan : DPT (IV), Polio (V)

>>Usia 5 tahun : DPT (V), Polio (VI)

>>Usia 6 tahun : Campak (II)

>>Usia 12 tahun : DT/TT

Jadwal Imunisasi Tambahan yang Dianjurkan IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia)

>>Usia 2 bulan : HiB (I)

>>Usia 4 bulan : HiB (II)

>>Usia 6 bulan : HiB (III)

>>Usia 15 bulan : MMR (I)

>>Usia 18 bulan : HiB (IV)

>>Usia 24 bulan : Tifus, Hepatitis A (I)

>>Usia 30 bulan : Hepatitis A (II)

>>Usia 6 tahun : MMR (II)

>>Usia 10-12 tahun : Varisela/Cacar Air

[sumber buku Panduan Imunisasi -- Seri Nakita]

0 komentar:

 

Info Ibu, Bayi & Keluarga Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea